UJIAN TENGAH SEMESTER KOMPUTER APLIKASI BANK 2 (Yustina Elena Banang)
NAMA: Yustina Elena Banang KELAS: 2A SORE NIM: 2022101573 Soal : 1).Apa kegunaan dari program aplikasi Microsoft Excel! JAWAB : -Membuat, mengedit, mengurutkan, menganalisa, meringkas data. Melakukan perhitungan aritmatika dan statistika. 2.)Sebutkan komponen-komponen (bagian-bagian) tampilan jendela Microsoft Excel ! JAWAB: 2.1. Office Button 2. Quick Access Toolbar 3. Tittle Bar 4. Ribbon 5. Name Box (Bar Nama) 6. Formula Bar 7. Kolom (Column) 8. Baris (Row) 9. Sel (Cell) 10. Tabulasi Worksheet 11. Navigasi Worksheet 12. Lembar Kerja 13. Zoom Level 14. Scrollbar 3.)Sebutkan menu-menu yang terdapat pada Microsoft Excel dan fungsinya. JAWAB: -Bagian-Bagian dalam Menu Microsoft Excel #Menu Files New: Perintah untuk membuat lembar kerja baru. Open: Perintah untuk membuka dokumen. Close: Perintah untuk menutup jendela workbook. Save: Perintah untuk menyimpan data. Save As: Perintah untuk menyimpan data yang belum memiliki nama. Save As Web Page: Perintah untuk menyimpan kedalam halaman we...